Quick Start Manual

- 3 -
Bahasa Indonesia
Lepaskanpelindung I/O dari bagian belakang casing dan gantilah dengan
pelindungI/Omotherboard.Tempatkanmotherboarddidalamcasingdengan
memposisikannyakedalampelindungI/O.Sejajarkansekruplubangpemasangan
pada motherboard dengan lubangnya yang sesuai pada casing. Kencangkan
motherboard pada tempatnya dengan sekrup.
4
Langkah
Memasang Motherboard
CarislotekspansiyangmendukungkartuAndadanlepaskanpenutupslotdari
casingpanelbelakang.Lalumasukkankartuekspansikedalamslot.Eratkan
braket kartu perluasan ke panel bagian belakang dengan sebuah sekrup.
5
Langkah
Memasang Kartu Ekspansi
KartuGrasPCIExpress
Sebelum membeli kartu ekspansi, periksa panjang kartu, pastikan kartu
dapat masuk ke dalam wadah Anda.
Pastikan bahwa kartu ekspansi benar-benar terpasang dengan benar
pada slotnya.
PerisaiI/O
6-1 PasangpenggerakoptikAndasepertipenggerakDVD-ROMdanCD-ROM.
Lepaskanrumahpenggerak5.25”daribagiandepancasing.Pasangpenggerak
optikdalamrumahpenggerak5.25”daneratkandengansekrup.
6
Langkah
Memasang Perangkat IDE dan SATA
MemasangPenggerakOptik
Memasang Hard Drive
6-2 PasanghardiskIDEdanSATAAnda.
Pasangharddrivekedalamrumahhardiskdidalamcasingdaneratkandengan
sekrup.
Satu penghubung IDE motherboard dapat menghubungkan sampai dua perangkat IDE. Sebelum dipasang,
periksa setelan jumper (master dan slave) pada perangkat IDE Anda.
Jika ada lebih dari satu hard drive yang terpasang, masuk ke setup BIOS ststem untuk menyetel urutan
boot hard drive.