Owners manual

45
Memilih nada rana.
Secara otomatis menayangkan
gambar yang baru saja Anda
ambil.
Pilih penyimpan untuk
menyimpan foto.
Mengembalikan semua
pengaturan default kamera.
Sentuh ini bila Anda ingin
tahu cara kerja fungsi ini. Ikon
ini untuk memberikan Anda
petunjuk singkat.
TIPS!
Bila Anda keluar dari kamera,
beberapa pengaturan akan
dikembalikan ke defaultnya,
seperti halnya imbangan putih,
efek warna, timer, dan mode
pemotretan. Cek semuanya
sebelum Anda mengambil foto
berikutnya.
Menu pengaturan akan dilapiskan
di atas jendela bidik, jadi bila
Anda mengubah elemen pada
warna gambar atau kualitasnya,
Anda akan melihat pratayang
perubahan gambar di belakang
menu Pengaturan.
Memotret cepat
Buka aplikasi Kamera.
Sambil menahan ponsel secara
horizontal, arahkan lensa menghadap
sasaran foto yang Anda inginkan.
Kotak fokus akan muncul di tengah
layar jendela bidik. Anda juga dapat
mengetuk di mana saja pada layar
untuk memfokus pada titik itu.
Bila kotak fokus berubah hijau, berarti
kamera telah terfokus pada sasaran
Anda.
Sentuh untuk memotret.
Setelah Anda memotret
Foto yang telah Anda potret akan muncul
pada layar jika Tinjau otomatis diatur
ke Hidup (lihat Memakai pengaturan
lanjutan).
Sentuh untuk melihat foto yang
terakhir Anda ambil.
Sentuh untuk berbagi foto
Anda dengan memakai fungsi
SmartShare.
Sentuh untuk mengambil foto
lainnya dengan segera.
1
2
3
4
5