Owners manual

15
PERINGATAN!
Jangan memasukkan atau
mengeluarkan kartu memori saat
ponsel masih hidup. Jika tidak, hal
ini dapat merusak kartu memori
serta ponsel anda, dan data
yang tersimpan di kartu memori
bisa rusak. Untuk melepas kartu
memori dengan aman, harap pilih
Aplikasi > Pengaturan > Kartu
SD & penyimpan di ponsel >
Putuskan kartu SD.
8. Membuka dan Berpindah
Aplikasi
Multi-tugas begitu mudah dengan
Android karena aplikasi yang telah
dibuka tetap berjalan saat anda
membuka aplikasi lainnya. Tidak
perlu menutup suatu aplikasi sebelum
membuka yang lain. Memakai
dan berpindah di antara aplikasi
yang terbuka. Android mengelola
setiap aplikasi, menghentikan dan
menjalankannya bila diperlukan,
untuk memastikan aplikasi yang
menganggur tidak menghabiskan
sumber daya yang tidak perlu.
Untuk menghentikan aplikasi anda
dapat memakai
1.
Pada layar asal, sentuh tab
Aplikasi
dan pilih
Pengaturan
>
Aplikasi
>
Kelola aplikasi
.
2.
Gulir ke aplikasi yang diinginkan
dan sentuh
Paksa berhenti
untuk
menghentikan pemakaiannya.
9.
Menghubungkan ponsel
anda ke komputer via USB
CATATAN:
Menginstal LG PC Suite
dari kartu memori microSD Anda
1.
Pasang kartu memori microSD
di ponsel Anda. (Mungkin telah
dimasukkan di ponsel Anda.)
2.
Sebelum menghubungkan kabel
data USB, pastikan mode Hanya
penyimpan massal telah diaktifkan
di ponsel Anda. (Di menu aplikasi,
pilih Pengaturan o Kartu SD &
penyimpan di ponsel, kemudian pilih
kotak cek Hanya penyimpan massal.)
3.
Hubungkan ponsel Anda melalui
kabel data USB ke PC.
4.
(
1) Di bar status, seret ikon USB.
(2)
Pilih
USB Terhubung
dan
Sambungkan
.
(3)
Anda dapat melihat isi penyimpan
massal di PC Anda dan
mentransfer file.
5.
(
1)
Salin folder ‘LGPCSuiteIV’ di
penyimpan massal ke PC Anda.
(2) Jalankan file ‘LGInstaller.exe’ di
PC Anda dan ikuti petunjuknya.
GT540 MR_IDN_Indonesia_1.0_1103.15 15 2010.11.3 11:36:2 AM