Setup Guide
Angka 7. Menyalakan Daya
Spesifikasi
CATATAN: Penawaran mungkin berbeda-beda di setiap negara. Spesifikasi berikut adalah yang hanya diwajibkan
oleh hukum untuk dikirim bersama komputer Anda. Untuk informasi lebih lanjut tentang konfigurasi komputer Anda,
klik Start (Mulai) → Help and Support (Bantuan dan Dukungan) dan pilih opsi untuk melihat informasi tentang
komputer Anda.
Daya
Baterai sel berbentuk koin Sel lithium 3-V CR2032 berbentuk koin
Tegangan 100 VAC hingga 240 VAC
Watt 200 W
Penghilangan panas maksimal 4774 BTU/jam
CATATAN: Penghilangan panas dihitung dengan menggunakan tingkatan nilai watt catu daya.
Fisik
Lebar 574,00 mm
Panjang 440,40 mm
Tinggi
Tanpa dudukan 68,00 mm
Dengan dudukan 220,00 mm
Berat:
Tanpa dudukan 7,34 kg – 9,00 kg
Dengan dudukan 9,34 kg – 11,20 kg
Lingkungan
Suhu Pengoperasian 10 °C hingga 35 °C
Information para NOM (únicamente para México)
Informasi berikut ini diberikan pada perangkat, dan dijelaskan di dalam dokumen ini sesuai dengan persyaratan dari
standar resmi Meksiko (NOM).
4