User’s Manual
Table Of Contents
- Tentang panduan ini
- Bab 1: Penyiapan Perangkat Keras
- Bab 2: Penggunaan PC Notebook
- Bab 3: Menggunakan Windows
- Bab 4: Power-On Self Test (POST)
- Tips dan Tanya Jawab
- Lampiran
- Pernyataan peraturan
- Pernyataan Interferensi Federal Communications Commission
- Informasi Paparan RF FCC
- Informasi Keselamatan UL
- Persyaratan Keamanan Daya
- Informasi tentang TV
- Informasi tentang Produk Macrovision Corporation
- Mencegah Kerusakan Pendengaran
- Peringatan tentang Litium di Nordik (untuk baterai litium-ion)
- Pernyataan Kepatuhan terhadap Peraturan Lingkungan untuk Produk
- EU REACH dan Pasal 33
- EU RoHS
- Layanan Daur Ulang/Pengambilan Kembali ASUS
- Arahan Ecodesign
- Produk yang Memenuhi Syarat ENERGY STAR®
- Produk-Produk yang Terdaftar EPEAT
- Lisensi Font Teks BIOS
- Pernyataan Kesesuaian UE yang Disederhanakan
- Pernyataan peraturan
48
Panduan PC Notebook Versi Elektronik
Meluncurkan menu Start (Mulai)
Atur posisi penunjuk mouse Anda pada ikon Start
(Mulai) di desktop Anda, lalu klik ikon tersebut.
Tekan tombol logo Windows pada keyboard
Anda.
Membuka program dari menu Start (Mulai)
Salah satu penggunaan menu Start (Mulai) yang paling umum adalah
membuka program yang terinstal pada PC Notebook Anda.
Atur posisi penunjuk mouse Anda pada program yang
ingin dibuka, lalu klik untuk meluncurkannya.
Gunakan tombol panah untuk menelusuri program.
Tekan untuk meluncurkannya.
CATATAN: Pilih All apps (Semua aplikasi) untuk menampilkan daftar
lengkap dari program dan folder di PC Notebook Anda sesuai urutan
abjad.